TRAINING INTERNATIONAL FINANCIAL REPORTING STANDARD (IFRS)
TRAINING INTERNATIONAL FINANCIAL REPORTING STANDARD (IFRS)
DESKRIPSI
Dalam era globalisasi bisnis, standar pelaporan keuangan yang seragam menjadi sangat penting untuk meningkatkan transparansi, akuntabilitas, dan daya saing perusahaan. IFRS menjadi rujukan utama dalam penyusunan laporan keuangan di berbagai negara, termasuk Indonesia. Training ini dirancang untuk membantu peserta memahami konsep, prinsip, dan implementasi International Financial Reporting Standard (IFRS) secara komprehensif sehingga mampu menghasilkan laporan keuangan yang sesuai standar internasional. Dengan penguasaan IFRS melalui pelatihan standar akuntansi internasional ini, perusahaan dapat membangun kredibilitas dan kepercayaan investor, regulator, dan mitra bisnis global.





