TRAINING MANAGING THE HEALTH AND SAFETY RISKS OF SHIFT-WORKS
TRAINING MANAGING THE HEALTH AND SAFETY RISKS OF SHIFT-WORKS
DESKRIPSI
Bekerja dalam sistem shift dapat meningkatkan risiko kesehatan seperti gangguan tidur, stres, dan kecelakaan kerja. Pelatihan ini membantu meningkatkan kesadaran tentang potensi risiko yang dapat timbul akibat bekerja pada jam-jam tertentu, dan memberikan wawasan praktis untuk mengelola dan memitigasi dampak negatif dari shift work terhadap kesehatan dan keselamatan para pekerja.
Pelatihan yang membahas mengenai manajemen risiko kesehatan tidak tuntas jika dipelajari dalam hitungan jam, diperlukan waktu tersendiri dan bimbingan yang profesional.
MATERI
Hazard Of Shiftwork
Health and Safety Effect Of Shift-Work
Managing Shiftwork
Coping Strategies for The Individual
Medical Screening and Surveillance
SIAPA YANG DAPAT MENGIKUTI TRAINING INI?
Manajer Kesehatan dan Keselamatan Kerja
Supervisor Shift
HRD dan Pengelola Sumber Daya Manusia
Praktisi Kesehatan dan Keselamatan Kerja
Pekerja Shift yang terlibat dalam operasional
TRAINER PADA TRAINING INI
Training manajemen risiko kesehatan yang diselenggarakan, akan dilatih oleh instruktur yang berpengalaman dalam bidang pelatihan kesehatan kerja :
Jadwal Pelatihan 2025
- BATCH 1 : 13-14 Januari 2025
- BATCH 2 : 10-11 Februari 2025
- BATCH 3 : 10-11 Maret 2025
- BATCH 4 : 14-15 April 2025
- BATCH 5 : 15-16 Mei 2025
- BATCH 6 : 12-13 Juni 2025
- BATCH 7 : 10-11 Juli 2025
- BATCH 8 : 18-19 Agustus 2025
- BATCH 9 : 17-18 September 2025
- BATCH 10 : 16-17 Oktober 2025
- BATCH 11 : 13-14 November 2025
- BATCH 12 : 15-16 Desember 2025
Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta
LOKASI
Yogyakarta, Hotel Dafam Seturan(7.300.000 IDR / participant)
Jakarta, Hotel Amaris Tendean (7.900.000 IDR / participant)
Bandung, Hotel Golden Flower (7.800.000 IDR / participant)
Bali, Hotel Ibis Kuta (8.500.000 IDR / participant)
Lombok, Hotel Jayakarta (8.750.000 IDR / participant)
Catatan :
Waktu pelatihan Dua+1* hari dengan Biaya tersedia untuk Perorangan, Group, dan Inhouse Training, belum termasuk akomodasi/penginapan.
Untuk biaya dan jadwal training harap menghubungi marketing kembali
INVESTASI
Investasi pelatihan selama dua hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
BENEFIT
Free Penjemputan dari bandara ke hotel*.
Modul / Handout.
Flashdisk*.
Certificate of attendance.
FREE Bag or bagpacker.