TRAINING OPERASI PRODUKSI ( BNSP & MIGAS)
TRAINING OPERASI PRODUKSI ( BNSP & MIGAS)
DESKRIPSI
Operasi produksi di sektor migas membutuhkan kompetensi teknis tinggi dan pemahaman menyeluruh terhadap prosedur kerja yang aman, efisien, dan sesuai standar nasional. Training Operasi Produksi ( BNSP & Migas) ini diselaraskan dengan skema sertifikasi BNSP, dirancang untuk meningkatkan keterampilan dalam pengoperasian peralatan produksi, pengendalian proses, serta penanganan situasi darurat di lapangan migas. Dengan mengikuti sertifikasi kompetensi operator produksi hulu ini, peserta akan dipersiapkan untuk menghadapi tantangan operasional di industri migas dan meningkatkan profesionalisme melalui sertifikasi kompetensi kerja nasional.





